Manipulasi HTML dengan jQuery

Mengenal jQuery untuk manipulasi HTML. membuat HTML lebih interaktif terhadap user, dengan memberikan efek tampilan lebih menarik. klik link ini untuk membaca artikel ini selengkapnya.

Mengenal HTML 5

Sebuah perkembangan dari HTML 4 menjadi HTML 5. Simaklah beberapa tag - tag HTML tambahan yang terdapat pada HTML 5 ini.

The modern browser Wars

Seberapa baik Firefox, IE dan Chrome berhasil mendapatkan pengguna mereka untuk meng-upgrade browsernya.

Sunday, August 5, 2012

Learning something from a “Super” Mario Teguh


Mario Teguh, seorang motivator terkemuka yang sangat pupuler di Indonesia. Siapa yang tidak mengenal pribadi ini? Jika anda adalah salah satunya maka saya sangat menyarankan anda untuk menyaksikan salah satu diskusinya di Mario Teguh the Golden Ways, yaitu salah satu acara favorit saya yang ditayangkan oleh Metro TV, saya yakin anda akan mendapat banyak motivasi dan pelajaran yang sangat berharga untuk menghadapi tantangan hidup ini.

Tetapi, apakah yang membuat orang – orang begitu tertarik pada beliau? Beliau adalah pribadi yang memiliki Interpersonal Skill yang tinggi, oleh sebab itu saya ingin mengulas tentang bagaimana pribadi yang “super” ini berbicara dan menjelaskan sesuatu di hadapan hadirinnya, sehingga tak satupun hadirin yang sempat mengalihkan perhatiannya dari setiap wacana yang beliau sampaikan.

Senyum, salam, doa merupakan hal yang selalu beliau persembahkan dan beliau tidak lupa untuk mengucap kata terimakasih saat menerima sambutan hangat dari pesertanya.








Sunday, November 13, 2011

Membuat Menu Vertikal sederhana dengan CSS

Judul diatas merupakan judul artikel pertama bagi saya, karena baru kali ini saya membuat artikel sendiri. Artikel ini akan membimbing anda untuk menciptakan sebuah menu vertical yang menarik untuk desain web anda.
Saya menggunakan HTML + CSS untuk membuat menu ini.

Persiapan :
Code Editor, program untuk mengedit file HTML dan CSS. 
Seperti Notepad, Notepad++, Dreamveaver, dsb. Saya menyarankan untuk menggunkan Notepad, dan Notepad++ bila tersedia.

Web browser, program untuk menampilkan halaman HTML yang telah anda buat. Saya yakin anda sudah memiliki Internet Explorer pada komputer anda. Firefox dan Google Chrome tentu saja dapat digunakan juga.

Saturday, November 12, 2011

The modern browser wars: How well Firefox, IE and Chrome succeed in getting their users to upgrade

Web browsers
We all know the by now woeful tale of Internet Explorer 6, which close to a decade after its arrival still has a significant share of the web browser market. Its users have been extremely slow to abandon it in spite of there being two newer and much improved versions of Internet Explorer freely available. And this is with Microsoft actively encouraging an upgrade. You could even argue the same for Internet Explorer 7; why haven’t the vast majority of Internet Explorer users switched to version 8 by now?
This conundrum made us wonder how the other web browsers fare when it comes to getting their users to upgrade to newer versions. How quickly do Firefox, Safari, or Google Chrome users upgrade their browsers when new versions arrive?
We have studied the upgrade pattern for Internet Explorer, Firefox, Google Chrome, Safari and Opera and found some drastic and quite interesting differences.
Although we don’t have actual upgrade statistics, we can see how the market share for the various versions of a web browser changes, and that is good enough for our purposes. We used data from StatCounter, who provide browser statistics based on tracking of approximately three million websites globally.

Thursday, November 10, 2011

Tips dan Cara Memilih Nama Domain yang Bagus

Memilih nama domain untuk situs web adalah salah satu langkah paling penting untuk menciptakan internet marketing yang sempurna. Jika Anda menjalankan bisnis online, memilih nama domain yang akan dipasarkan dan mencapai kesuksesan dalam penempatan mesin pencari (Search Engine) adalah yang terpenting. Banyak faktor yang harus dipertimbangkan ketika memilih nama domain yang bagus. Beberapa poin penting dalam memilih nama domain adalah :



  1. Mudah diingat oleh users atau pengunjung.
  2. Menunjukkan suatu produk atau layanan jasa.
  3. Berfungsi sebagai branding atau merek dagang suatu produk atau jasa.
Berikut adalah cara memilih nama domain yang bagus :

5 Kesalahan Desain Website Perusahaan

Website merupakan salah satu bagian penting dari pemasaran dan branding bagi perusahaan, karena website merupakan sarana atau pusat informasi tentang perusahaan. Maka, desain dan pengolahan database dari sebuah website perusahaan harus benar-benar diperhatikan dalam proses pembuatannya. Jika salah dalam mendesain sebuah website maka akan berakibat negatif terhadap bisnis perusahaan tersebut. Berikut adalah 5 kesalahan umum desain web yang harus dihindari :

  

1. Navigasi Jelek
Pengunjung mengakses website, karena satu hal yaitu kebutuhan informasi yang spesifik. Akan menjadikan para pengunjung frustasi dan segera meninggalkan website tersebut jika mereka tidak segera mendapatkan inti informasi dari website dan perusahaan tersebut.